A. Nutrisi dalam Makanan
Tujuan Pembelajaran
- Siswa dapat memahami tentang Mineral
- Siswa dapat melakukan uji bahan makanan yang mengandung Mineral
- Bacalah materi terlebih dahulu.
- Jika terdapat tombol , maka klik tombol tersebut untuk langsung mengarahkan ke pertanyaan yang harus dijawab.
- Klik tombol untuk mengecek jawaban yang sudah dipilih. Disamping soal akan tampil keterangan jawaban benar atau salah.
- Klik tombol untuk mengulang jawaban pada Pertanyaan .
5. Mineral
Tubuh memerlukan sekitar 14 jenis mineral, di antaranya kalsium, fosfor, kalium, natrium, besi, iodium, dan seng. Perhatikan Gambar 5.4 merupakan makanan yang mengandung mineral.
Gambar 5.4 Bahan Makanan Sumber Mineral
Untuk lebih jelasnya mari simak video 10 dibawah ini, klik tombol mulai untuk memulai video.
Video 10 Mineral
Setelah menyimak video diatas, ayo jawab pertanyaan dibawah ini untuk lebih menambah pemahamanmu.